PER-P4RI TURUT BERPARTISIPASI PADA ACARA REMBUG NASIONAL PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN 2016, 21 – 23 FEBRUARI 2016
Per-P4RI turut berpartisipasi pada acara RNPK 2016 pada tanggal 21 – 23 Februari 2016 di Pusdiklat Kepegawaian Kemendikbud Ciputat Tangerang Selatan Banten.
Acara yang tiap tahun diadakan oleh Kemendikbud RI dihadiri oleh perwakilan pegawai Kemendikbud dari seluruh Indonesia.